WISATA HALAL DI ANAMBAS (Analisis Potensi dan Prospek)

Pengarang
JUNI AZIWANTORO, SE., MM Dr. Pauzi, S.Ag.,M.Si Editor: Doni Septian, M.IP
ISBN
978-623-7867-54-8
Email
pppm.stainkepri@gmail.com
Diterbitkan
STAIN SULTAN ABDURRAHMAN PRESS
Harga
Sinopsis

Tren wisata di Indonesia terus mengalami perkembangan yang signifikan, sehingga pemerintah berupaya menggerakkan pariwisata tersebut dengan memberikan dorongan kepada Pemerintah daerah untuk terus menyiapkan berbagai fasilitas. seiring berjalannya waktu serta melihat potensi wisatawan muslim yang berkunjung cukup banyak maka disiapkan strategi khusus dengan menyediakan fasilitas yang halal.

Buku ini hadir ke tangan pembaca untuk memberikan apresiasi kepada pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas untuk memberikan gambaran tentang wisata. namun melihat dari potensi dan prospek yang dimiliki khususnya dalam hal wisata dan perkembangan ekonomi di masyarakat setempat, maka sangat dimungkinkan untuk ditetapkan sebagai destinasi wisata halal Kabupaten Kepulauan Anambas.

Buku ini juga berupaya memberikan gambaran tentang prospek yang penting dalam pengembangan wisata halal di Kabupaten Kepulauan Anambas. semoga ide ini dapat dibangun guna menguatkan tren wisata di Kabupaten Kepulauan Anambas.

HALAMAN PENERBIT

FULL TEXT

Contact Us!

Facebook
Instagram
Youtube
Website

Kotak Pesan

We'll never share your email with anyone else.
Copyright © 2019
Unit Teknologi Informasi dan Pusat Data (TIPD)
STAIN SULTAN ABDURRAHMAN
Bintan, Kepulauan Riau.